Origami mulai dikenal sejak manusia mengenal berbagai fungsi kertas. Origami pertama kali dikenal oleh orang-orang yang berasal dari negeri Cina bernama Ts'ai Lun. pada saat itu kertas terbuat dari bubur tumbuh-tumbuhan sehingga pembuatannya pun menjadi lebih mudah. jumlahnya pun sangat banyak. Ts'ai Lun pun akhirnya terinspirasi membuat kreasi dari bahan kertas ini. contoh origami pada saat inidapat anda lihat pada tongkang cina. kini Origami merupakan permainan wajib Playgroup, taman kanak-kanak dan sekolah-sekolah dasar modern.
anda dapat membuat berbagai macam origami bersama anak-anak didik atau bersama si kecil di rumah anda. misalnya membuat perahu, amplop, boneka, jas hujan, tumbuhan, binatang dan lain sebagainya. Ada banyak sekali variasi dari origami ini. anda dapat menggunakan kertas polos seperti kertas folio dan HVS.
pada prinsipnya gunakan kertas apa saja untuk permainan awal. denbgan demikian pendidikan origami bisa anda terapkan dan di pelajari pada anak-anak didik anda, supaya anak-anak lebih kreatif dan pintar.
No comments:
Post a Comment